Tree Traversal with C/C++
Seperti yang sudah kita ketahui, bahwa struktur pohon dipakai untuk menempatkan data guna memudahkan pencariaan (search) data. Struktur pohon juga berguna untuk menyajikan koleksi data yang mempunyai struktur logik bercabang. Proses kunjungan dalam pohon, dengan setiap simpul hanya dikunjungi tepat satu kali disebut traversal. Ketika dilakukan traversal pohon, koleksi simpul dari pohon terlihat satu persatu. Hasil dari traversal pohon adalah suatu untai simpul pohon yang urut secara linier. Suatu simpul dikatakan dikunjungi, bila simpul tersebut kita masukkan ke dalam urutan linier tersebut. Terdapat 3 macam traversal pohon, yaitu traversal pre-order, in-order, dan post-order. Oke langsung saja. Untuk algoritma pemrograman dan source code (dengan menggunakan bahasa C/C++) bisa di download disini .